Skip to main content
Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Diseminasi Informasi P4GN di SMK Ihsaniyah dalam rangka MPLS

Dibaca: 3 Oleh 15 Jul 2020November 28th, 2020Tidak ada komentar
Diseminasi Informasi P4GN di SMK Ihsaniyah dalam rangka MPLS
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Masa MPLS dimanfaatkan Sekolah untuk memberikan edukasi mengenai bahaya narkoba dan ajakan hidup 100% Sadar sehat tanpa Narkoba khususnya di SMK Ihsaniyah Kota Tegal. Tim P2M BNNK Tegal menjadi Pemateri kegiatan penyuluhan kali ini. Kegiatan yang dilakukan sesuai protap kesehatan ini dibagi dalam dua sesi dengan dua pemateri mengenai pencegahan dan rehabilitasi. Kepala Sekolah Drs Zainal Mutaqien sangat mendukung BNNK Tegal dalam mengedukasi siswa, oleh karena itu, kegiatan pencegahan rutin dilakukan guna mewujudkan sekolah bersih dari Narkoba. Sebanyak 100 orang Peserta Kegiatan mendapakan edukasi mengenai ajakan hidup 100%. Materi diberikan dalam bentuk silde, video serta diskusi dengan beberapa peserta antusias untuk menanyakan seputar masalaha Narkoba.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel