
Pada hari selasa tanggal 22 September 2020 BNNK Tegal melalui Seksi Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat melaksanakan kegiatan Workshop Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba di lingkungan usaha/Perbankan dengan peserta berjumlah 20 orang. Materi yang disampaikan yaitu Kebijakan dan strategi P4GN, Rencana Aksi Penggiat, adiksi dasar, konseling dan Rehabilitasi, serta aspek hukum P4GN.
Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan wawasan, menggugah kepedulian serta peran aktif dunia perbankan dam P4GN.